Pages

Tuesday

SPESIFIKASI SMARTPHONE TERBARU 2012 MOTOROLA DROID RAZR HD

Droid RAZR HDSPESIFIKASI SMARTPHONE TERBARU 2012 MOTOROLA DROID RAZR HD. Smartphone super besutan Motorola, Droid RAZR HD akan segera muncul. Memang belum diumumkan, tapi beberapa bocoran yagn beredar mengungkapkan kehadirannya. Baca juga JELANG PILKADA DKI, IKLAN 'KEBERHASILAN FOKE' DIPUTAR DI BIOSKOP
Spesifikasi smartphone mutakhir Motorola ini terlihat setara dengan Samsung galaxy S III. Sementara itu, bocoran gambar yang beredar menunjukkan sebuah perangkat yang lahir dari desain populer Android besutan Motorola.

Sisi belakang smartphone ini menggunakan bahan serat karbon seperti pada RAZR dan RAZR MAXX. Penghubung microUSB dan microHDMI juga disertakan di bagian samping, seperti terdapat pada Droid X/X2 dan Bionic.

casing smartphone ini relatif tebal dan memicu munculnya rumor bahwa RAZR HD dibekali kemampuan daya tahan baterai ala RAZR MAXX. Daya baterai yang diperkirakan sebesat 3000mAh ini, jika benar akan menjadi salah satu keunggulan dibandingkan Samsung Galaxy S III.

Layar yang digunakan RAZR HD memiliki resolusi sekira 1196 x 720 pixel. Ini merupakan satu langkah maju jika dibandingkan dengan RAZR terdahulu yang hanya dibekali layar 540 x 960 pixel.

Bocoran mengenai dapur pacunya mengungkap keberadaan prosesor Snapdragon S4 berkecepatan 1,5GHz dengan inti ganda. Sedangkan untuk ukuran RAM, RAZR HD bisa dikatakan lebih kecil dari Samsung Galaxy S III. RAZR HD memiliki RAM sekira 1GB sedangkan Galazy S III memiliki RAM 2GB.

SPESIFIKASI SMARTPHONE TERBARU 2012 MOTOROLA DROID RAZR HD, Pesaing Samsung Galaxy S III dari Motorola, Harga Motorola Droid RAZR HD, Kelebihan Motorola Droid RAZR HD

No comments:

Post a Comment