
APLIKASI IPAD TERBAIK 2010 8 Aplikasi Pilihan di iPad Terbaik.iPad, ketika pertama kali dipamerkan digadang-gadang bakal diramaikan oleh deretan aplikasi yang unik, menarik dan menjanjikan. Kini, setelah resmi dirilis ke pasaran, mau tahu 8 aplikasi pilihan di PC tablet Apple tersebut?Memang sampai dengan saat ini, Apple hanya memberi akses kepada sedikit pengembang software untuk menciptakan aplikasi untuk iPad. Pengembang software yang tak mendapatkan...